Produksi Teknologi Ramah Lingkungan
Produk teknologi dikelompokkan menjadi dua, yaitu produk teknologi ramah lingkungan dan produk teknologi tidak ramah lingkungan. Produk teknologi ramah lingkungan adalah produk-produk yang aman/tidak mencemari lingkungan, contohnya kayu dan serat. Produk teknologi tidak ramah lingkungan adalah produk teknologi yang mencemari lingkungan, contohnya besi, tembaga, aluminium, minyak bumi, batu bara, gas alam, kaca, karet, plastik. Kayu…